STMIK DHARMAPALA RIAU

Sekolah Tinggi Management Informatika Dan Komputer

Atasi masalah modem huawei

Dalam postingan ini saya akan coba menerangkan gimana mengatasi masalah modem huawei yang sering muncul. kadang kita muak dengan berbagai eror disaat kita menggunakan modem ini.

berikut masalah eror yang sering timbul pada modem jenis ini:

  1. device has been disconnected or is unavailable
    pada saat kita instal sofware drivernya berjalan dengan lancar, tapi setelah di instal timbul pesan eror “device has been disconnected or is unavailable” coba re-instal lagi timbul juga pesan eror yang sama, solusi permasalahan ini:

    1. Klik kanan my computer – properties – hardware – device manager
    2. Klik pilihan Universal serial bus controller
    3. Cari USB mass storage kemudian klik kanan – uninstal
    4. dalam hitungan detik anda akan melihat komputer akan menginstal sendiri software mobile partner,tunggu sampai selesai. maka problem terselesaikan 🙂
  2. Eror 711 di windows 7
    Masalah ini sering terjadi di win 7 disaat kita akan menggunakan internet dengan coneksi modem, pesan erornya “Error 711: The operation could not finish because it could not start the Remote Access Connection Manager service in time. Please try the operation again” berikut solusi dari permasalahan ini:

    1. Masuk ke Services, dengan cara ctrl + R kemudian ketikkan msconfig setelah itu klik pada services kemudian disable all, setelah itu klik OK kemudian restart komputer / PC anda.
    2. Setelah restart, masuk ke C:\Windows\System32\LogFiles\WMI , kemudian di dalam nya terdapat folder RtBackup, hapus folder tersebut.
    3. Kemudian yang harus anda lakukan adalah mengaktifkan kembali services yg tadi di disable, masuk lagi ke tab services, caranya sama dengan langkah nomor 1, kemudian OK, restart kembali PC / laptop anda.
  3. Eror 720 Dial up conection
    masalah ini sering terjadi saat mau coneksi dial up, signal ok, kartu oke, tp saat coneck muncul pesan eror “Error 702: A connection to the remote computer could not be established…” problem ini biasanya di sebabkan oleh file RAS yang terblokir (remote access service) di (c”\windows\system32\ras), dan juga di sebabkan oleh kesalahan pada konfirgurasi protocol PPP, untuk mengatasinya kita bisa langsung mereset TCP/IP melalui CMD dengan cara sbb:

    1. cabut dulu usb modem anda
    2. Buka command prompt (cmd) : Start > Run > Ketik CMD > Enter
    3. Masukan perintah netsh int ip reset c:\resetlog.txt(tanpa petik) > enter
    4. restar computer/ laptop anda
    5. coba coneck kembali.. good lucky 🙂
  4. Signal tidak muncul
    ada beberapa penyebab jika modem huawei anda tidak menampilkan signal di bar indikator signal, malah pertama signal tidak muncul karna windows kehilangan driver dari modem, bisa dikarenakan virus atau anti virus yang otomatis meremove driver yang terinstal di laptop/computer anda. dan jika ini terjadi, anda masih bisa mengatasinya dengan cara sbb:

    1. download petunjuknya disiniInstall driver manually on Win 7 OS
    2. download drivernya disini Windows Driver for(3.09.00.00) { tp ingat ya untuk file ini format filenya harus di ubah menjadi “zip” klo gak bisa baca postingannya disini}

untuk erorr yang lain yang anda ketahui, anda bisa share dan berbagi disini .. 🙂 🙂

Filed under: modem,

18 Responses

  1. Al Lief says:

    Mau nanya, kalo kartu modem g terbaca pada laptop sy tpi pada laptop lain terbaca, gimana tuh?
    mksh sebelumnya…..

    • maksud kartu apa mas? kartu sim apa modem card? kalau kartu sim coba periksa ulang tempat kedudukan kartu di modem anda, mohon kirimkan spesifikasi komputer san Os yang anda pakai. supaya bisa di teliti dimana etak kesalahan dari modem yang anda gunakan. trims sudah mengunjungi blog kami

  2. huawei k3565 says:

    gan, modem saya kalau misalnya settingannya dirubah ke GSM ONLY mah dapet sinyalnya… malahan full, tapi.. kalau diubah settingannya ke WCDMA ONLY (3G) mah gak dapet sinyalnya gan… padahal dulu mah bisa.. tapi, semenjak dipinjem saudara saya… eh, malah jadi begitu gan… inti permasalahannya mah, modem saya gak bisa ngedetect sinyal 3g… mohon solusinya gan… thanks

    • terimakasih telah berkunjung di blog kami. untuk tes signal WCDMA coba anda ganti dengan kartu lain yang kekuatan signalnya lebih dominan di tempat anda, dan kalau seandainya signal wcdma tidak timbul juga,coba dengan modus pencarian manual yang ada di pengaturan netword moden.. smoga membantu

  3. Mas klo pada saat kita sudah menyambungkan dan sudah dapat mengaksesinternet tapi 1 mnt .setelah mengakses tau 2 sambungan nya putus sendiri
    gimana cara mempbaikinya..??

    • untuk mas @muhammad eka: banyak faktor penyebab reconecnya sebuah modem dalam mengakses internet, pertama periksa keadaan signal di indikator modem anda apakah kekuatan signalnya bagus apa tidak, yang kedua periksalah dengan menggunakan modem lain dengan menggunakan kartu yang sama. jika berbeda berarti masalahnya tertapat di modem anda. jika ternayta masalah tertapat dengan modem anda cobalah reinstal aplikasi mobile partnernya kembali dan coba untuk akses internet, jika masalah tetap terjadi cobalah untuk modus pencarian signal manual yang terdapat di pengaturan tool di aplikasi mobile partner, rubah pencarian otomatis menjadi manual dan pilih jaringan sesuai dengan kartu yang anda pakai. trims

  4. SETELAH Itu konek lg sebentar lgi putus .

  5. dahlan says:

    begini, saya punya masalah pada modem. pas modem udah dicolok tapi gk kebaca sama laptop/pc
    yg kedua ketika udah dicolok indikator modem yg nyala tapi di laptop gk kebaca drive’nya.

    itu dikarenakan apa yya ??

    thanx sbelumnya.

    • untuk mas @dahlan: apabila modem tidak terbaca oleh pc atau laptop berarti permasalahannya laptop anda tidak mendeteksi driver dari modem. anda bisa mencoba merreinstal aplikasi modem tersebut, jika masalah itu tidak teratasi anda boleh mencoba driver yang saya sertakan diatas untuk confirgasi driver modem anda, bacalah petunjuk tulisan diatas smoga masalah anda teratasi. anda juga bisa bertanya di facebook page kami, trims

  6. azwar says:

    mas mobile partner saya tiba2 stopped working
    trus saya reinstall ga bisa
    katanya sih cannot copy
    pastikan file tidak sedang digunakan
    matikan program2 yang mungkin menggunakan file tsb
    padahal udah saya install ulang juga drive C nya
    tep2 ga bisa dengan warning yang sama

    • terimakasih telah berkomentar.
      anda telah melakukan langkah yang benar, tatapi mungkin ada kesalahan sistem atau regestry terdapat di operation sistem anda,
      coba anda tutup semua aplikasi yang berjalan, lalu buka controll panel dan pilih uninstall program, cari aplikasi mobile partner yang terdapat di dalam table dan klik uninstall. jika berhasil coba install ulang lagi aplikasi modem anda, ingat uninstal aplikasi lain yang berhubungan dengan modem. mungkin anda menginstal aplikasi modem lain,
      jika anda susah untuk uninstall anda munkin dapat mencoba aplikasi absolute uninstaller

  7. abrar says:

    mobile partner saya barusan tak bisa menampilkan jendela pengaturannya atau tampilan aplikasinya, tapi saya masih bisa connect melalui pengaturan di pc, bagaimana ya cara agar jendela aplikasi mobile partner bisa muncul kembali? ada yang bisa membantu? makasih

    • mungkin terjadi missing aplication di computer anda, dan mungkin anda mengaktifkan connect otomatis di pengaturan pc anda, klo begitu coba rubah pengaturan yang anda buat di computer anda, saya sering menggunakan connect otomatis lewat pc. dan membuka aplikasi mobile partner sebagai panduan kecepatan download dan uploud, dan memang saat sedang terconeksi kita tidak dapat mengakses pengaturan di mobile partner, untuk meng aksesnya coba disconekkan dulu di pengaturan pc, letaknya di kanan bawah destop anda di pengturan network, pilih disconect dan anda baru bisa masuk ke pengaturan mobile partner. smoga membantu,,

  8. ronadiabot says:

    Mas mobile partner saya error ‘the device has been disconnected or unavailable’. Tapi di universal serial bus controler saya gak nemu usb mass storage. Gmn ini? Apa usb port saya gak ke-detect?

    • maaf untuk mas ronadiabot.. saya lama membalas pesan anda, anda bisa melihat jawaban saya di fan page facebook kami.. trimakasi telah berkunjung,, salam olahraga.. ehh salah.. salam bloger… 🙂 🙂

  9. ronadiabot says:

    Udah dicoba nunggu 30 menit tp tetep gak ada perubahan nih. Lewat dial-up pun malah munculnya error 797

  10. Mas 2 hari yang lalu modem saya dapat konek ke jaringan 3G didaerah saya tapi sekarang ga ngedetek sinyal apapun mas uda ngecoba ganti kartu, pindah PC,malahan yang didapat signal kosong saya uda ngecoba pake penguat sinyal ato semacam nya sama aja hasilnya.Ini gimana cara mengatasinya mas?

Leave a reply to stmikdharmapala Cancel reply

Categories

Arsip blog

Enter your email address to follow this blog and receive notifications of new posts by email.

Join 7 other subscribers